Rukuklah Dengan Orang-Orang Yang Rukuk

 

RUKUKLAH DENGAN ORANG-ORANG YANG RUKUK




 

Bismillahirrohmanirrohim

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

 

Kata rukuk berasal dari bahasa Arab (رُكوع) , dan merujuk pada salah satu posisi sholat dimana kita membungkukkan badan sehingga posisi kepala sejajar dengan punggung sambil meletakkan kedua telapak tangan di lutut.

Di dalam Al-Quran, Allah SWT berfirman dal surat Al-Baqarah ayat 43:

وَاَقِيْمُوا الصَّلٰوةَ وَاٰتُوا الزَّكٰوةَ وَارْكَعُوْا مَعَ الرّٰكِعِيْنَ ۝٤٣

Artinya:

Tegakkanlah salat, tunaikanlah zakat, dan rukuklah beserta orang-orang yang rukuk.

Sahabat Taubi, posisi rukuk sebagai posisi kedua merupakan hakikat keilmuan nabi Ibrahim As Unsurnya adalah air sebagai lambang iman/ ilmu. Bagaimana nabi Ibrahim mengenal Tuhan memproses data melalui menyaksikan, mendengar, merasa yang akhirnya berprasangka. Namun masih dalam proses akal/ berfikir belum di sampaikan secara lisan. Posisi rukuk berkenaan dengan ibadah zakat. Maka siapa yg memahami hakikat zakat maka akan terjaga dari kelalaian. 

Maka siapakah orang yang rukuk. Merekalah yang telah memahami hakikat dari zakat. Ini bersesuaian dengan surat Al-Fatihah ayat 7.2

 

Kesimpulan:

1. Rukuk adalah posisi sholat kedua

2. Rukuk merupakan hakikat keilmuan nabi Ibrahim sebagai peletak dasar keimanan. 

3. Orang yg rukuk adalah orang yang telah memahami hakikat zakat sebagai penawar lalai

1.    

2.

3.


Alhamdulillahirobbil Alamin

wallahu A'lam bishawab

Innalillahi wainnailaihi Rojiun

Assalamu'alaikum wr. wb

Referensi:

https://www.taubi.my.id/tegaknya-sholat

https://www.taubi.my.id/posisi-sholat

https://www.taubi.my.id/hakikat-iman

 

No comments:

Powered by Blogger.